Manfaat Air Kelapa

Manfaat Air Kelapa

Manfaat Air Kelapa. Kelapa merupakan jenis tumbuhan yang mempunyai batang cukup panjang, tanaman ini merupakan keluarga jenis aren-arenan, di semua bagian dari tumbuhan kelapa ini mengandung manfaat yang beragam, mulai dari kesehatan, perawatan dan kecantika. Salah satu manfaat yang mungkin sudah tidak asing lagi bagi kita adalah bagian buahnya, bagian ini ada dua bagian yang bisa anda konsumi, pertama adalah air nya dan bagian kedua adalah bagian daging dari kelapa. Selain daging nya, Manfaat Air Kelapa juga cukup banyak sekali, barang kali yang sudah kita ketahui adalah untuk penghilang dahaga saat haus, lebih daripada itu masih terdapat menfaat yang lain, untuk lebih jelasnya berikut merupakan Manfaat Air Kelapa untuk kesehatan.

Manfaat Air Kelapa

Manfaat Air Kelapa

Kesehatan Kulit
Bagian paling luar dari tubuh kita adalah kulit, dengan memiliki kulit yang sehat dan terawat akan membuat anda terlihat cantik dan menarik, ternyata dengan meminum air kelapa akan membuat kulit anda menjadi tetap sehat dan terawat.


0 Response to "Manfaat Air Kelapa"

Posting Komentar