Manfaat Menakjubkan Mengkonsumsi Buah Kurma

Manfaat Buah Kurma
Bertemu lagi dengan saya, kali ini kita akan membahas manfaat buah kurma ? Siapa yang tidak tahu buah yang satu ini? Buah yang dapat tumbuh di tanah Arab ini merupakan buah yang sangat menakjubkan. Kenapa tidak? Buah ini pernah dimakan oleh Rasullulah untuk dibuat menu berbuka puasa. Kurma mengandung energi yang sangat banyak yang dalam hal ini dapat membuat tubuh Anda kenyang dalam jangka waktu yang lebih lama. Berikut adalah manfaat menakjubkan ketika Anda sedang mengkonsumsi buah kurma yang satu ini.

Manfaat Menakjubkan Mengkonsumsi Buah Kurma
  1. Menjaga kekuatan kesehatan tulang
  2. Buah kurma memiliki manfaat untuk mencegah osteoporosis sejak dini dan dapat juga untuk memperkuat tulang maupun gigi. Kandungan dalam kurma inilah yang bermanfaat untuk menjaga kekuatan kesehatan tulang, karena kandungan kurma meliputi mineral, magnesium, selenium, dan masih banyak lagi. Untuk itu mengkonsumsi buah kurma sangat dianjurkan.

  3. Mengatasi serangan penyakit anemia atau kekurangan darah
  4. Anemia atau yang lebih dikenal dengan kekurangan darah merah adalah salah satu penyakit yang cukup berbahaya. Oleh karena itu, penderita anemia sangat danjurkan mengkonsumsi buah yang satu ini. Buah kurma mengandung zat besi yang didalamnya terdapat komponen hemoglobin yang lalu masuk menuju sel darah.
Itulah 2 manfaat yang Anda dapatkan dari mengkonsumsi buah kurma. Untuk lebih lanjut, dapat klik sumber berikut.
Sumber : http://ayokesehatan.blogspot.com/2014/05/manfaat-buah-kurma-bagi-kesehatan-tubuh.html
Ini G+ kami : https://plus.google.com/117209076709492502643/posts


0 Response to "Manfaat Menakjubkan Mengkonsumsi Buah Kurma"

Posting Komentar